Inilah nilai tertinggi SBMPTN di tahun 2014 yang diraih oleh para peserta dari rumpun saintek. Untuk peraih nilai 1.051,54 diterima di jurusan Pendidikan Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. Itulah hasil yang disampaikan oleh ketua umum panitia nasional SBMPTN 2014 dalam jumpa pers SBMPTN 2014 di jakarta.
Thursday, July 17, 2014
Berita Terkini
0 Response to "Inilah Peraih Nilai Tertinggi SBMPTN 2014 Yang Diterima di FK Undip"
Post a Comment